Jumat, Mei 29, 2009

Lowongan Kerja di Bank Mega

Lowongan Kerja di PT. Bank Mega, Tbk Kalimantan Selatan

Lowongan Kerja di PT. Bank Mega, Tbk

PT. Bank Mega, Tbk merupakan salah satu Bank terkemuka di Indonesia. Dalam rangka pengembangan jaringan di Kawasan Timur Indonesia, kami mengundang tenaga professional untuk cabang kami yang berlokasi di Wilayah Kalimantan Timur, Kalimantan Tengah dan Kalimantan Selatan meliputi daerah Tanah Grogot, Nunukan, Kuala Kapuas, Tanjung Redep, Batu Licin, Kotabaru, Tenggarong, Penajam, Tanjung Tabalong, Amuntai, Barabai, Muara Teweh, Nabire, Fak-Fak, Jayapura, Ambon, Makassar, Pinrang, Sengkang, Belopa, Parigi dan Tomohon dengan posisi-posisi kerja sebagai berikut:



  • Pimpinan Cabang (BM)
  1. Pengalaman sebagai Pemimpin Cabang / Business Manager minimal 3 tahun
  2. Bersedia bekerja dengan target dan memiliki network yang luas
  3. Mampu bekerja secara pribadi maupun teamwork

  • Wakil Pemimpin cabang Bidang Kredit (MK)
  1. Pengalaman sebagai Wapimca / Business Manager minimal 3 tahun kerja
  2. Bersedia ditarget dan memiliki jaringan luas
  3. Memiliki kemampuan analisa kredit yang baik

  • Wakil Pemimpin Cabang Bidang Funding dan Credit card (MF)
  1. Pengalaman kerja sebagai Wakil Pemimpin Cabang / Team Leader minimal 3 tahun
  2. Bersedia kerja sesuai target dan memiliki networking yg luas
  3. Mampu bekerja secara team maupun pribadi

  • Wakil Pemimpin Cabang Bidang Operasional (MO)
  1. Pengalaman sebagai Wapimca / Supervisor Operasional minimal 3 thn di bidang Perbankan
  2. Memiliki pengetahuan teknologi dan operasional Bank
  3. Memiliki ketelitian dan pekerja keras

  • Staff Pemasaran (AO dan FO)
  1. Pengalaman kerja dalam bidang pemasaran (Funding/Lending) atau sales minimal 3 tahun kerja
  2. Bersedia kerja sesuai target dan memiliki kemampuan negosiasi
  3. memiliki jaringan relasi yang luas

  • Customer Service (CS), Teller (TL)
  1. Berpengalaman kerja sebagai Customer Service Bank maupun Teller bank
  2. Berpenampilan menarik
  3. Memiliki kemampuan komunikasi yang baik

  • Staff Back Office (BO) dan Staff Akuntansi (SA)
  1. Pengalaman sebagai Staf Back Office / Staff Akuntansi di Bank minimal 1 tahun
  2. Lebih diutamakan dari latar belakang pendidikan bidang Akuntansi (Accounting)

  • Credit Analyst (CRA)
  1. Berpengalaman kerja sebagai analis kredit di Perbankan minimal selama 2 tahun kerja
  2. Memiliki pemahaman yang baik tentang analisa industri dan bisnis
  3. Memiliki wawasan dan kemampuan analisa keuangan
  4. Memiliki kemampuan dalam mengambil keputusan atas bisnis yang dievaluasi

Kualifikasi Umum :
  • Diutamakan berpengalaman kerja di Bank
  • Dapat berbahasa Inggris lisan dan tulisan
  • Bisa mengoperasikan komputer
  • Usia maksimal 45 tahun (1,2,3,4), 35 tahun (5), 28 tahun (6), 30 thn (7)
  • Bisa mengoperasikan komputer
  • Pendidikan minimal Sarjana/S1 (1-6,8) dan S1 Jurusan Akuntansi (7)
  • Memiliki Motivasi kerja yang tinggi

Kirim lamaran kerja, CV lengkap, Foto berwarna 4X6, Ijazah dan Transkrip nilai serta cantumkan kode posisi dan kota dipilih di sudut kiri atas amplop lamaran pekerjaan kirimkan ke alamat Bank Mega:


PT. BANK MEGA, Tbk Kanwil Makassar
Jl. Veteran Utara Ruko Metro Square C. 42 Makassar

Hanya pelamar yang memenuhi kualifikasi yang akan dipanggil.




Catatan : saat memasukkan lamaran pekerjaan harap mencantumkan http://info-lowongan-kerja-kalteng.blogspot.com sebagai sumber informasi Anda.
LOWONGAN KERJA KALIMANTAN : KALTENG|KALSEL|KALBAR|KALTIM
Lowongan Kerja Kalimantan Tengah, Lowongan Kerja Kalimantan Selatan, Lowongan Kerja Kalimantan Barat, Lowongan Kerja Kalimantan Timur

Baca Juga Posting Lain Yang Relevan



0 komentar:

Lowongan Kerja Kalimantan Tengah - Kalteng, Palangka Raya, Pangkalan Bun, Sampit

DI BAWAH INI ADALAH IKLAN, HATI-HATILAH MEMBACANYA... WASPADA PENIPUAN BERKEDOK BISNIS INTERNET!!!!

 
ss_blog_claim=83fa1968e3b0be07c8f98662c32d6d66 ss_blog_claim=83fa1968e3b0be07c8f98662c32d6d66
Lowongan Kerja Kalimantan Tengah 2009
Lowongan Kerja Kalimantan Tengah 2009